Integrated Productivity Improvement (IPI)

Produktivitas yang perlu perbaikan secara terus menerus dan teritegrasi.......

Integrated Productivity Improveent (IPI) / PERBAIKAN PRODUKTIVITAS TERPADU  

 


IPI MEMPERKENALKAN BAGAIMANA CARA MEMADUKAN SEMUA KONSEP TEKNIK PENINGKATAN PRODUKTIVITAS DI PERUSAHAAN, diantaranya sbb :

  1. Gugus Kendali Mutu. Bertugas secara kelompok membicarakan perbaikan yang produktif, menekan biaya,meningkatkan kualitas,  mempercepat proses, aman dan bersemangat.
  2. 5 S Kaizen / Tata Kelola Rumah Tangga yang baik /good housekeeping
  3. Just In Time. Tata kelola proses produksi berdasarkan order, sehingga tidak ada penyimpanan yang berlebihan dalam stock
  4. Pengukuran Produktivitas

               

ARTI TERPADU

  1. TERPADU DALAM PENINGKATAN PRODUKTIVITAS

            ADA 6 ASPEK YANG HARUS DIINTEGRASIKAN :

                       

- PERBAIKAN Productivity-Quality-Cost-Delivery-Safety-Morale

2.  TERPADU DALAM ORGANISASI. TOP DOWN DAN BOTTOM UP

                        - KOMITMEN

                        - DORONGAN

3. TERPADU DALAM MEMBANGUN FONDASI. FONDASInya= GOOD HOUSEKEEPING (5S)

4. TERPADU DALAM PEMECAHAN PERSOALAN

            - MENCARI PENYEBAB UTAMA/AKAR MASALAH

KRITERIA  IPI, UNTUK BARANG/PERALATAN/MESIN

n  TENTUKAN BATAS WAKTU KEBUTUHAN/PENGGUNAAN, MISALNYA  : 1 BULAN, 3 BULAN, 1 TAHUN

n  SEMUA BARANG/MESIN/PERALATAN YANG TIDAK DIJADWALKAN AKAN DIPROSES/DIPAKAI/DIPERBAIKI SAMPAI BATAS WAKTU TERSEBUT HARUS DILABEL SISIH

KRITERIA IPI,  UNTUK BAHAN BAKU

n  TENTUKAN BATAS WAKTU TERTENTU (NEED FOR USE)

n  SEMUA BAHAN BAKU YANG TIDAK AKAN DIPROSES SAMPAI JANGKA WAKTU TERTENTU DILABEL SISIH รจ SIMPAN PADA TEMPORARY AREA

n  HAL INI PENTING SEBAGAI DASAR “JIT”

 


 

Seven Waste / 7 LIMBAH PRODUKTIVITAS

  1. Produksi berlebihan
  2. Menunggu pekerjaan dan bahan
  3. Transportasi
  4. Pengoperasian yang tidak diperlukan
  5. Inventory yang tidak diperlukan
  6. Gerakan yang tidak diperlukan
  7. Kerusakan selama produksi

 

Salam Produktif
Yosh Malli Ngara

Komentar

Postingan populer dari blog ini